Donor Darah Politeknik Piksi Ganesha Bandung

Halo piksi Frenzz!
Politeknik Piksi Ganesha bersama RW 03 kelurahan Maleer dan PMI Kota Bandung telah melaksanakan kegiatan sosial donor darah dan cek kesehatan gratis yang terbuka untuk umum. Pada Sabtu, 06 Mei 2023 Pukul 08.30 sd Selesai yang bertempat di Kampus A Politeknik Piksi Ganesha.